Kuliah Metodologi Penelitian Pendidikan Dasar Islam Prodi S3 PGMI Mendatangkan Prof. Dr. Sugiyono, M.Pd sebagai Dosen Tamu dari UNY
Dalam rangka meningkatkan pemahaman mahasiswa terhadap metodologi penelitian pendidikan, Program Studi S3 Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) menyelenggarakan perkuliahan spesial dengan menghadirkan Prof. Dr. Sugiyono, M.Pd dari Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) sebagai dosen tamu. Diikuti oleh mahasiswa yang antusias dalam menggali ilmu langsung dari ahli di bidang metodologi penelitian ....